Computer Tutorials | Infotech | Software | Games | Ebook | Tips & Trick Blogger




Mengatasi File Pdf yang Tidak Bisa di Copy Paste

Kami yakin Anda sering mengunduh berkas dalam format .pdf dan kami juga yakin Anda pernah menemui berkas Pdf yang diproteksi alias tidak bisa dicopy. Ada banyak cara untuk mengatasi berkas Pdf yang diproteksi, namun pada kesempatan kali ini kita akan coba mengatasinya dengan software PDF2Word.

Bagi Anda yang belum memiliki software diatas, silakan klik disini untuk mendownloadnya...

Berikut langkah-langkahnya:
  • Instal PDF2Word yang telah Anda download
  • Buka aplikasi PDF2Word
  • Pada menu File pilih Open lalu akan muncul kotak dialog berikut lalu pilih berkas Pdf yang akan di konversi kemudian klik Open

  • Setelah itu akan tampil kotak dialog Preferences, lalu samakan checklist seperti gambar dibawah, jika sudah klik OK
  • Lalu akan muncul perintah Save As dalam format .doc, klik Save
  • Tunggu proses konversi sampai muncul "Conversion finished!
  • Pada lembar kerja Ms. Word secara otomatis berkas Pdf tadi sekarang bisa di copy

Semoga bermanfaat...

Other link :

Share on...

0 comment on Mengatasi File Pdf yang Tidak Bisa di Copy Paste :

Post a Comment and Don't Spam!